Search

Cosmas Batubara Menteri Era Soeharto Meninggal Dunia, Sempat Beredar Kabar Hoaks

TRIBUNNEWSWIKI.COM -  Mantan menteri di tiga pos berbeda di era Presiden Soeharto, Cosmas Batubara, meninggal dunia pada Kamis (8/8/2019).

Mantan Menteri Tenaga Kerja era Soeharto ini meninggal dunia di RSCM Kencana pada pukul 03.27 WIB.

"Telah meninggal dunia dengan tenang Bapak Dr Cosmas Batubara pada hari Kamis, 8 Agustus 2019 pukul 03.27 di RSCM Kencana," bunyi keterangan tertulis yang diterima Tribunnews pagi ini.

Pria yang berprofesi sebagai pengusaha ini merupakan seorang politikus.

Baca: Wacana PLN Pangkas Gaji Karyawan, Ini Respons Serikat Pekerja hingga Perkembangan Terkini

Baca: Suhu Dingin di Jawa Akan Berlangsung hingga September 2019, BMKG Jelaskan Penyebabnya

Baca: Viral Bocah Kembalikan Dompet Jatuh Berisi Rp 900 Ribu, Pemilik Menangis, Ternyata Uang Titipan

Saat menjadi mahasiswa, Cosmas Batubara menjabat sebagai Ketua Presidium Pengurus Pusat Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) dan Ketua Presidium KAMI Pusat.

Ia juga pernah menjabat Menteri Muda Urusan Perumahan Rakyat, Menteri Negara Perumahan Rakyat, dan Menteri Tenaga Kerja di era Soeharto.

HALAMAN 2 -->

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/33bOg3c

August 08, 2019 at 07:30AM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Cosmas Batubara Menteri Era Soeharto Meninggal Dunia, Sempat Beredar Kabar Hoaks"

Post a Comment

Powered by Blogger.