Search

Tak Tega Dengar Pengakuan Betrand Peto, Sarwendah Turut Berikan ASI-nya untuk Sang Anak Angkat

TRIBUNNEWS.COM - Tak tega dengar pengakuan Betrand Peto, Sarwendah, istri Ruben Onsu turut memberikan ASI-nya untuk sang anak angkat.

Baru-baru ini, Sarwendah istri Ruben Onsu memberikan pernyataan yang cukup mengejutkan soal anak angkatnya, Betrand Peto.

Rupanya, Sarwendah menyediakan ASI khusus untuk diminum Betrand Peto .

Sarwendah Tan mengatakan bahwa ia sudah menyiapkan satu kulkas berisi ASI perah untuk anaknya, Betrand Peto.

"Iya, kebetulan emang freezer-nya di rumah yang khusus ASI ada dua. Satu yang punya kakak (Betrand), satu yang punya Thania," ungkap Sarwendah saat ditemui di kawasan Gatot Subroto, Jakarta Selatan, Senin (18/11/2019).

Meski memberi ASI perahnya untuk Betrand, istri dari Ruben Onsu itu menegaskan bahwa stok ASI untuk Thania tetap aman.

 POPULER Betrand Peto Tak Sopan pada Artis Ini, Sarwendah Panik, Kakak Gak Boleh Gitu

"Kalau Thania itu lebih fresh karena masih kecil. Yang dibekuin itu biasanya untuk kakak (Betrand). Karena kan ASI juga ada cara penyimpanan kan," kata Sarwendah.

kisah perjalanan hidup anak angkat Ruben Onsu Betrand Peto
kisah perjalanan hidup anak angkat Ruben Onsu Betrand Peto (Instagram @ruben_onsu)

Sebelumnya, Sarwendah membenarkan bahwa Betrand meminum ASI perah darinya.

"Jadi, pada saat itu aku nyusuin Thalia dan Thania. Aku masih sering ngobrol (dengan Bertand), aku menghadap sini, dia menghadap sana. Jadi, pas aku nyusuin, dia selalu bilang 'Thania happy ya karena ada bundanya yang nyusuin'," kata Sarwendah.

Menurut Sarwendah, Betrand mengaku tidak merasakan ASI saat bayi.

HALAMAN 2 >>>>>>>>

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2qowefu

November 19, 2019 at 07:46AM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Tak Tega Dengar Pengakuan Betrand Peto, Sarwendah Turut Berikan ASI-nya untuk Sang Anak Angkat"

Post a Comment

Powered by Blogger.