Search

Ahmad Dhani Ulang Tahun, Dul Jaelani Posting Foto Lawas Sembari Panjatkan Sebuah Doa

TRIBUNNEWS.COM - Ahmad Dhani harus mendekam di balik jeruji besi usai mengunggah video yang disebut mengandung unsur pencemaran nama baik.

Suami Mulan Jameela ini mendekam di sel tahanan Rutan Medaeng Sidoarjo.

Atas tindakan yang dilakukannya, Ahmad Dhani divonis hukuman 1,5 tahun penjara.

Ahmad Dhani pun harus melewati Ramadan di dalam penjara.

Tak hanya itu, mantan suami Maia Estianty ini juga harus merayakan ulang tahun di balik jeruji besi sendiri.

Hari ini, Minggu (26/5/2019), Ahmad Dhani merayakan ulang tahunnya yang ke-47 tahun.

Mulan Jameela pun hanya bisa mengunggah foto dokumentasi perayaan ulang tahun Dhani di tahun 2018 lalu.

Diketahui Al, El, dan Dul berada di Surabaya bersama sang bunda, Maia Estianty.

Halaman Selanjutnya

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2wlnzKk

May 26, 2019 at 04:17PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Ahmad Dhani Ulang Tahun, Dul Jaelani Posting Foto Lawas Sembari Panjatkan Sebuah Doa"

Post a Comment

Powered by Blogger.