Search

Hasil Paruh Laga Garuda Select Vs Leicester City U-17- Garuda Muda Jebol Lebih Dulu Gawang Lawan

TRIBUNNEWS.COM - Skuat Garuda Select kini tengah menjalani pertandingan menghadapi Leicester City U-17 pada Senin (6/5/2019).

Bertandang ke tempat Leicester City U-17, Garuda Select kini tengah berjuang menjajal kemampuan akademi klub asal Inggris tersebut.

Melakoni laga kali ini, Garuda Select ditemani oleh pelatih Timnas U-18 Indonesia, Fakhri Husaini.

Menggunakan formasi 4-3-3, Garuda Select mencoba menjebol pertahanan Leicester City U-17.

Usai beberapa kali mencoba, Garuda Select berhasil menjebol gawang Leicester City pada menit ke 34 lewat Brylian Aldama.

Garuda Select pun berhasil unggul dengan skor 1-0.

Usai unggul, Garuda Select kembali berusaha menambah skor dengan menyerang.

BACA SELENGKAPNYA>>>>

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2WxYJ5z

May 06, 2019 at 06:03PM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Hasil Paruh Laga Garuda Select Vs Leicester City U-17- Garuda Muda Jebol Lebih Dulu Gawang Lawan"

Post a Comment

Powered by Blogger.