Search

Dave Bautista Sebagai Pegulat WWE Bakal Berakhir di WrestleMania 35

TRIBUNNEWS.COM - Salah satu pegulat yang sudah malang melintang di dunia WWE bakal pensiun.

WrestleMania 35 pun seolah dijadikan momentum bagi beberapa pegulat untuk mengakhiri karier mereka di ajang WWE.

Sebelumnya, Kurt Angle sudah lebih dulu menyatakan pensiun seusai menjalani laga gulat akbar yang digelar Minggu (7/4/2019) malam waktu Amerika Serikat itu.

Setelah kalah dari Baron Corbin, Angle menutup laga tersebut dengan berpamitan kepada WWE Universe (sebutan bagi penggemar WWE, red). 

BACA SELENGKAPNYA

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2VFML9k

April 15, 2019 at 01:15AM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Dave Bautista Sebagai Pegulat WWE Bakal Berakhir di WrestleMania 35"

Post a Comment

Powered by Blogger.