TRIBUNNEWS.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dan berbincang bersama pelawak Lies Hartono atau yang dikenal dengan nama Cak Lontong.
Keduanya terlibat diskusi dalam program acara bincang-bicang yang baru akan ditayangkan pada Minggu (10/3/2019) malam pukul 21.30 WIB.
Program acara keduanya akan disiarkan di stasiun televisi RCTI dengan judul 30 Menit Bersama Presiden.
Pada video promo yang diunggah oleh Ketua Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf), Triawan Munaf, tampak Cak Lontong memberi sejumlah pertanyaan untuk Jokowi.
Pertanyaan-pertanyaan pun kemudian dijadikan guyonan oleh Jokowi.
Ada pula gombalan yang dilayangkan untuk Ibu Negara, Iriana Jokowi.
Pada pertanyaan pertama, Cak Lontong bertanya soal keahlian Jokowi menyetir.
"Bapak bisa nyetir mobil?" tanya Cak Lontong.
"Bisa, SIM A punya, SIM B punya, SIM C punya," jawab Jokowi.
Cak Lontong pun kemudian menanyakan SIM yang tak dimiliki Jokowi.
BACA SELENGKAPNYA >>>
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2THJJnh
March 10, 2019 at 07:39PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Cerita Pria yang Bernama Slamet Hari Natal, Lahir Saat Natal Dibantu Bidan Kristen Jawi Wetan
TRIBUNNEWS.COM - Pria 57 yang tinggal di Jalan Sangadi, Desa Wonomulyom Kecamatan Poncokusumo,… Read More...
3 Minggu Jaga Kebun Durian, Pria Ini Malah Diterkam Harimau Hingga Tubuhnya Tak Utuh Tinggal TulangTRIBUNNEWS.COM - Malang menimpa seorang pria di Sumatera Selatan.
Niatnya untuk menunggu b… Read More...
Yoshi Tewas Kena Longsoran, Marsono: Dia Tanya Harga Makam, Seperti Sudah Tahu Kalau Bakal MeninggalTRIBUNNEWS.COM, TEMANGGUNG - Yoshi (22) warga Purwosari Perbalan, Kecamatan Semarang Utara, Kot… Read More...
Suara Dengkuran Bongkar Keberadaan Ibra Azhari, Ternyata Bersembunyi di Tempat IniTRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Aktor Ibra Azhari kembali dicokok polisi karena kasus narkoba jenis sabu.
… Read More...
Ingin Cari Jubir Baru, Berikut 5 Fakta di Hari Pertama Kerja Pimpinan KPK dan Dewan Pengawas KPK
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Anggota Dewan Pengawas KPK Tumpak Hatorangan Panggabean bersama Harjono… Read More...
0 Response to "Ditanya-tanya Cak Lontong, Presiden Jokowi Malah Ngelawak dan Lempar Gombalan untuk Iriana"
Post a Comment