Laporan Wartawan Tribun Jabar, Firman Suryaman
TRIBUNNEWS.COM, TASIKMALAYA - Misteri kematian seorang janda muda, Oon Saonah (32) alias Icha terungkap.
Oon Saonah alias Icha, janda muda yang tewas dengan luka lebam di leher dikamar Hotel Daya Grand, Jalan Brigjen Soetoko, Kota Tasikmalaya, Rabu (6/3/2019), ternyata dibunuh teman dekatnya.
Oon Saonah alias Icha ternyata diduga dicekik hingga meninggal oleh teman dekatnya sendiri, RFH (22), seorang mahasiswa perguruan tinggi di Tasikmalaya.
Petugas hotel memukan korban terbujur kaku di kamar nomor 106 hanya mengenakan pakaian dalam ditutupi bantal dan selimut.
Kapolres Tasikmalaya Kota, AKBP Febry Maruf, didampingi Kasatreskrim, AKP Dadang Sudiantoro, di Mapolresta, Selasa (26/3/2019), mengatakan, tersangka RFH berhasil dibekuk di kawasan Indihiang setelah sekitar tiga minggu menjadi buron.
"Selama dalam pelarian, tersangka berpindah-pindah tempat. Bahkan ia sempat menemui orang pintar dengan harapan tidak bisa ditangkap," kata Kapolresta.
https://ift.tt/2OrNAzU
March 27, 2019 at 03:48PM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Pembunuh Janda Muda Ternyata Mahasiswa, Kerap Diberi Uang Usai Kencan, Ini Alasannya Membunuh"
Post a Comment