TRIBUNNEWS.COM - Menilik sejarah cedera yang dialami Cristiano Ronaldo, Juventus tampaknya tak perlu khawatir bahwa sang pemain akan absen lama.
Juventus dibuat ketar-ketir setelah Cristiano Ronaldo mengalami cedera saat membela timnas Portugal dalam pertandingan Kualifikasi Piala Eropa 2020 kontra Serbia, Senin (25/3/2019).
Padahal, Si Nyonya Tua bakal segera melanjutkan perjuangan mereka di ajang Liga Champions. Tepatnya pada 10 April mendatang dalam laga leg pertama babak perempat final melawan Ajax Amsterdam.
BACA SELENGKAPNYA
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2FvvRU0
March 27, 2019 at 03:28PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Sempat Ditahan atas Tuduhan Illegal Fishing, Enam Nelayan WNI Dipulangkan dari Malaysia
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Rina Ayu
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Enam nelayan Warga Negara … Read More...
Divonis Tiga Tahun Penjara, Pembunuh Suami Ini Menangis Histeris
TRIBUNNEWS.COM, JAMBI - Ester Nazara yang menjadi terpidana kasus istri&n… Read More...
Cerita Maria Priscilla, Finalis Indonesian Idol, Terlibat di Pentas Drama Anak Tuna Grahita
Laporan wartawan Tribunnews.com Deodatus Pradipto
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - "Saya senang banget bis… Read More...
Sama-sama Start dari Belakang, Jorge Lorenzo Tak Bersaing dengan Valentino Rossi, Ini Penyebabnya
TRIBUNNEWS.COM - Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo sama sama memulai balapan MotoGP Qatar dari… Read More...
Elektabilitas Prabowo-Sandi 54 % Berdasar Survei Internal, BPN Ungkap Metode Survei yang Dipakai
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Juru Bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Subianto-Sandiaga Uno… Read More...
0 Response to "Catatan Medis Jadi Alasan Juventus Tak Perlu Risaukan Cedera Cristiano Ronaldo"
Post a Comment