Search

Kemenangan Fajar/Rian Pastikan Ganda Putra Indonesia Punya 1 Wakil di Semifinal

TRIBUNNEWS.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, membuat Merah Putih punya satu wakil pada semifinal karena pada peremoat final mereka bertemu rekan senegara, Wahyu Nayaka/Ade Yusuf Santoso.

Fajar/Rian mengalahkan David Daugaard/Frederik Sogaard (Denmark), dengan skor 21-14, 21-18 pada laga babak kedua yang berlangsung di St Jakobshalle, Kamis (14/3/2019).

Pertandingan sempat berlangsung ramai pada gim kedua karena pasangan Denmark terus mendekat dalam perolehan angka.

Unggul jauh 13-8, Fajar/Rian nyaris terkejar hingga 14-13. Namun Fajar/Rian mampu tampil stabil di akhir-akhir gim.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2JbMcSR

March 14, 2019 at 11:58PM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kemenangan Fajar/Rian Pastikan Ganda Putra Indonesia Punya 1 Wakil di Semifinal"

Post a Comment

Powered by Blogger.