Search

Fakta Ini Menguntungkan Timnas U-22 Indonesia di Final Piala AFF U-22 2019

TRIBUNNEWS.COM - Timnas U-22 Indonesia dan timnas U-22 Thailand sama-sama tak pernah kalah sebelum ke final Piala AFF U-22 2019.

Timnas U-22 Indonesia dan timnas U-22 Thailand akan bersua pada partai penentuan juara Piala AFF U-22 2019 pada Selasa (26/2/2019) malam.

Namun, Indonesia ternyata memiliki bekal ke final yang lebih komplet dari calon lawanya itu.

Ya, perjalanan Indonesia dan Thailand untuk laga krusial menuju final turnamen ini berbeda jumlah.

Timnas U-22 Indonesia melalui laga krusial ke final dalam dua partai, saat pertandingan pamungkas Grup B dan semifinal.

Indonesia harus menang saat bersua timnas U-22 Kamboja selaku juara Grup B pada partai pamungkas penyisihan, 22 Februari 2019.

Laga itu dijalankan pada malam hari dengan sepak mula pukul 18.30 WIB.

Hasilnya, anak asuh Indra Sjafri menang dengan skor menyakinkan 2-0. (Estu)

HALAMAN SELANJUTNYA

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2Nw32dS

February 25, 2019 at 06:30PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Fakta Ini Menguntungkan Timnas U-22 Indonesia di Final Piala AFF U-22 2019"

Post a Comment

Powered by Blogger.